CONTOH CRITICAL REPORT DARI SALAH SATU JURNAL

CRITICAL REPORT
PERANCANGAN GAME BECOME A KING BERBASIS ARTIFICIAL INTELLIGENCE

Budi Serasi Ginting, Fajar Ramadhan
STMIK Kaputama Binjai
Jl. Veteran No. 4A-9A, Binjai, Sumatera Utara


Field Establishment :
  • Game merupakan salah satu bentuk aplikasi yang banyak digunakan orang sebagai media hiburan.
  • Dari sekian banyak jenis game, game Role Playing Game (RPG) merupakan salah satu jenis game yang paling banyak diminati orang.

Problems :
  • Game diaplikasikan hanya bagi sebagian orang (tidak semua orang ingin mengaplikasikannya).
  • Tidak semua orang menyukai genre game RPG.
  • Game RPG tidak ada menang atau kalah, membuat orang harus mengikuti permainan sesuai aturan/option supaya dapat terus bermain.

Solution :
  • Pembuatan game RPG berjudul Become A King dengan software RPG Maker VX yang cukup terkenal di kalangan pembuat game-game RPG.
  • Mengatur aturan/option sesuai dengan kemampuan player untuk dapat bermain lancar dan nyaman.

Evaluation :
  • Bermain game RPG Become A King di waktu luang menjadikan media hiburan pengisi kekosongan waktu.
  • Serius dalam bermain melatih berpikir lebih cepat dalam mengambil keputusan dan mengalahkan rintangan yang ada.
  • Become A King memberi giliran waktu menyerang antara player dan monster sehingga memberi waktu player untuk istirahat sejenak dan tidak selalu fokus bermain.

Contribution :
  • Become A King merupakan game personal namun menjadikan nilai sosial setiap player lebih hidup karena bermain bersama selama terhubung dengan sesama.
  • Memberikan game RPG terbaik dengan software terkenal untuk kebahagiaan pecinta game RPG.

Critical Thinking :

          Good : Berdasarkan analisa keseluruhan jurnal dapat dikatakan bahwa game RPG Become A King ini layak dicoba dan diperluas ke masyarakat, khususnya para gamer-gamer dan pecinta game RPG. Game ini juga terbilang sederhana namun kompleks dalam penyajiannya. Proses permainannya pun mudah diikuti tinggal menyesuaikan saja kemampuan pada pengaturan/option. Bagi gamers atau pecinta game RPG harus mencoba game yang satu ini.

           Bad : Game RPG Become A King bukan termasuk game RPG istimewa seperti yang lainnya. Dalam hal desain, game ini masih sangat sederhana dibanding game lainnya. Dari penyajian alur ceritanya dapat dinikmati tetapi masih terlihat memiliki alur yang singkat. Untuk daya saing kepopuleran mungkin masih perlu usaha yang lebih supaya game ini dapat menyamakan kepopuleran game RPG lainnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

REVIEW FITUR "CONTINUE WATCHING" PADA VIU

ANALISA TEKNOLOGI INFRASTRUKTUR PERUSAHAAN FIRSTMEDIA INDONESIA

MAKALAH PERBANDINGAN MICROSOFT OPERATION FRAMEWORK DENGAN APPLICATION SERVICES LIBRARY